All, Travel

Eksplor Museum Batik Pekalongan dan Asyiknya Belajar Membatik

Pekalongan, salah satu kota yang penuh kenangan buat saya. 6 tahun tinggal di kota ini membuat saya sangat akrab dengan suasana, tradisi, serta makanan khasnya. Begitu pula dengan kain khas yang ada di kota ini, batik. Produksi batik telah menjadikan Pekalongan sebagai kota Batik sekaligus kota kreatif dunia di bidang kerajinan dan seni rakyat. Bagi saya, Pekalongan juga menjadi kampung…

Read More