All, Arts

Cakra Manggilingan – Sekelumit Waktu Bersama Bapak

cakra manggilingan - setyodewi.com

Ada momen-momen tertentu dalam hidup yang kadang mengingatkanku pada suatu masa. Seperti saat menonton wayang bersama bapak beberapa waktu lalu. Tiba-tiba saja malam itu bapak ajak nonton, lalu memori-memori di masa lampau hadir kembali. Ini adalah sedikit cerita tentang sekelumit waktu bersama bapak, bagaikan roda yang berputar, cakra manggilingan. Mesin waktu pun kuhidupkan, menggali ingatan tentang kebersamaan sejak masa kecil…

Read More

All, Arts

Pentas Wayang Orang di GKJ – Pengalaman yang Tak Terlupakan

Sungguh pengalaman yang tak terlupakan dan bagaikan mimpi bisa ikut pentas wayang orang di Gedung Kesenian Jakarta (GKJ).  Mimpi karena saya sekali pun belum pernah ke GKJ untuk nonton sebuah pertunjukan. Nggak pernah nyangka kalau bakal terlibat dalam sebuah pementasan besar seni wayang orang.  Ya, ini adalah pagelaran wayang orang dari paguyuban Satya Budaya Indonesia dengan lakon Adeging Nagari Indraprasta…

Read More

All, Arts

Jemparingan – Panahan Tradisional Sebagai Sarana Olah Jiwa

jemparingan - setyodewi.com 6

Adakah di antara teman-teman  yang belum pernah mendengar tentang jemparingan?  Kalau panahan mungkin tahu ya? Nah, jemparingan itu panahan juga, tetapi panahan tradisional, warisan kesultanan Mataram.  Dulu, jemparingan hanya dimainkan oleh keluarga kerajaan atau bangsawan. Juga prajurit kerajaan. Mereka melatih ketajaman konsentrasi dengan melakukan jemparingan. Jemparingan lebih banyak dimainkan oleh masyarakat di Yogya yang sudah familiar dengan seni memanah tradisional…

Read More

All, Arts

Omah Wulangreh, Oase Budaya di Tengah Kota Jakarta

Omah Wulangreh - setyodewi.com 18

Modernisasi serta era milenial sekarang ini dapat membawa dampak di mana budaya lambat laun menjadi terabaikan bahkan hilang.  Bagi sebagian orang yang mencintai budaya, hal ini bisa menjadi sebuah ancaman untuk aktualisasi terhadap seni dan budaya itu sendiri.  Di kota tertentu yang notabene sudah menjadi kota budaya seperti Solo atau Yogya, hal ini bukanlah masalah. Namun di Jakarta? Kota metropolitan…

Read More

All, Arts

Pentas Pertama Memainkan Bonang di SBR Gamelan Festival

Bonang adalah salah satu alat gamelan yang memang saya pengen banget pelajari. Berbeda dengan saron yang berupa bilahan besi dan tinggal dipukul berdasarkan notasi lagu, bonang lebih kompleks cara memainkannya. Di telinga saya bonang menghasilkan irama yang sangat harmonis. Oleh karenanya bisa memainkan bonang adalah kepuasan tersendiri. Karena bonang juga mengisi kekosongan hati, eh nada.. hehe. Di kala saron atau…

Read More

All, Arts

Tari Tradisional Joged Mataraman – Tari Klasik Gaya Yogyakarta

Joged Mataraman Latihan Tari Klasik Gaya Yogyakarta

Beberapa waktu lalu, saya ikut acara latihan bersama tari tradisional, tari klasik gaya Yogyakarta atau yang disebut Joged Mataraman. Acara ini diadakan oleh sanggar Surya Kirana bekerja sama dengan diklat anjungan DIY di Taman Mini Indonesia Indah. Saya memang tertarik untuk ikut acara ini karena seperti mengulang kembali masa-masa belajar menari dahulu. Karenanya, belajar tari tradisional terutama gaya Yogya ini…

Read More

All, Arts

Aya Aoyagi – Gambaran Antusiasme Warga Jepang terhadap Gamelan

“It’s an ordinary to Indonesian society, but for me it’s beautiful, so natural, and I am very comfortable in listening gamelan”. Begitu ujar Aya Aoyagi – san, seorang warga Jepang yang sangat menyukai musik gamelan, saat saya menanyakan bagaimana pendapatnya tentang musik gamelan Jawa. Seni karawitan Jawa memang sangat disukai oleh sebagian besar orang Jepang. Saya bersyukur bisa mengenal Aya…

Read More